Bersantai di Pantai Penyabong

Sesudah menyantap Indomie goreng di pagi yang sedikit berawan di pantai Tanjung Kelayang, kami berkemas dan melanjutkan perjalanan ke Batu Beginde dan Pantai Penyabong. Sebelum keluar dari areal cottage, kami disapa oleh pemilik Kelayang Beach Cottage & Resto, Pak Andi. Setelah mengobrol sebentar, kami berpamitan dan melajukan motor ke arah barat daya Pulau Belitong. Lanjutkan membaca “Bersantai di Pantai Penyabong”

Iklan
%d blogger menyukai ini: